Searching

Thursday, 20 December 2012

Denting

Adalah hening,
Dalam kubah jiwa tak bergeming.
Nada seruling bernyanyi indah
seiring suara gelang kaki bergemerincing.
Aku hanyalah tetes embun menatap beling.

Bening.
Akankah terus tak berpaling?
Sampai riwayat mengenangku menjadi dering.
Taring.
Laring.
Berbaring.
Kering.
Lalu terguling.
Liang dan Giling.
Tak ada yang bisa berpaling.

Aring!

No comments:

Post a Comment